Memorabilia

TOEFL iBT TOEFL (Test of English as Foreign Language) merupakan salah satu English proficiency test yang diadakan oleh ETS (Educational Testing Service) di Amerika Serikat. Tes ini mungkin tidak asing lagi bagi mahasiswa dan orang-orang di atas level SMA, karena hasil tes ini biasanya diperlukan sebagai salah satu syarat untuk memasuki perguruan tinggi maupun perusahaan…

Read More Sharing an Experience: TOEFL iBT

We cannot measure what we cannot describe -Mas Yuda (Salman Basic Training, 4 Juli 2007) Saya ga nyatet apa arti dari kata-kata ini. Tapi menurut feeling dan sedikit logika saya, intinya, kita tidak akan bisa memperjuangkan apa yang kita sendiri pun tidak tahu apa yang kita perjuangkan. Kita tidak akan dapat meraih sesuatu tanpa mengetahui…

Read More Quote (3)

Berbicara tentang kepalsuan secara meyakinkan adalah kebohongan Berbicara tentang kebenaran secara tidak meyakinkan adalah kebodohan Berbicara tentang kebenaran secara meyakinkan adalah suatu keutamaan Kata-kata ini ada di notes SMA saya. Entah darimana sumbernya saya lupa. Tapi seingat saya, saya nyatet ini saat sedang melaksanakan program perbaikan cara berbicara di depan publik 🙂

Read More Quote (1)

“Kokoh berpadu kebersamaan satu, melatih diri tak lelah berkarya, cita merdeka memakmurkan bangsa,lantunkan jiwa kokohkan hati…” Tiga hari terakhir dari PKPS 8 ini dilaksanakan di kawasan Situ Lembang. Situ Lembang ini adalah salah satu bagian dari kaldera Gunung Sunda yang masih tersisa. Letaknya di utara Cimahi, diantara Gunung Burangrang dan Gunung Tangkubanparahu. Kawasannya masih sangat-sangat…

Read More Pelatihan Kepemimpinan Putra Sunda 8 (Part 2)